Judul : Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag
link : Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag
Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag
Jual Plastik Polybag Original - Lim Corporation
Tanaman kakao merupakan tanaman yang berasal dari negara Amerika Serikat yang konon ditemukan pertamakali oleh suku dari Indian Maya dan suku Aztec Amerika Tengah, yang mempunyai fungsi sebagai mata uang kala itu dan merambah ke daerah Spanyol untuk pertamakalinya sebagai minuman khusus para raja. Tanaman Kakao berkembang sampai kini menjadi bahan makanan minuman tersohor yang dapat dinikmati oleh masyarakat luas. Benar sekali, biji tanaman kakao akan bertransformasi menjadi makanan atau minuman yang digandrungi banyak orang khususnya oleh anak - anak dan remaja, yaitu cokelat.Baca Juga :
- Memanfaatkan Plastik Polybag Untuk Budidaya Daun Bawang
- Cara Mudah Budidaya Melon Dalam Polybag
- Cara Sukses Budidaya Mangga Alpukat Di Perkarangan Rumah | Polybag
Syarat untuk tumbuh tanaman kakao :
- Kemiringan tanah < 45%
- Kedalaman efektif > 150cm
- Tekstur tanah sebaiknya ( 50% pasir, 10 - 20% debu, 30 - 40% lempung )
- pH optimal 6,0 - 7,0
- Garis lintang 100C LS - 100C LU dengan tinggi tempat sampai dengan 600 mdpl
- Curah hujan 1.500 - 2.500 mm/tahun
- Suhu maksimum tanam 30 - 320 C dan suhu minimum 18 - 210C.
- Tidak adanya angin kencang terus menerus
Langkah - langkah budidaya tanaman kakao :
Persiapan lahan
Langka pertama yaitu bersihkan lahan dari alang - alang dan gulma dan gunakan tanaman penutup ( Cover corp ) dan tanaman pelindung yang ditanam setahun sebelumnya.
Pembibitan
Benih tanaman kakao diambil dari bagian tengah yang masak dan dibersihkan. Siapkan dulu polybag ukuran 30 × 20 cm dan campurkan tanah dengan pupuk kandang dengan perbandingan ( 1 : 1 ) dan tambahkan 1 gram pupuk TSP / Sp - 36 ke setiap polybag. Dengan jarak tanam antar polybag 20 × 20 cm dengan lebar 100 cm. Pemupukan dikerjakan dengan NPK ( 2 : 1 : 2 ) dan lakukan pemantaun terhadap serangan hama.
Penanaman
Buat ajir dengan ukuran 80 - 100 cm dan jarak tanam 2,5 m x 2,5 m Bila dilakukan penjarangan bila tidak maka jarak tanamnya 5 × 5 m. Ukuran lubang tanam sebaiknya berukuran 60 x 60 x 60 cm. Bibit bisa dipindahkan saat umur 4 - 6 bulan tergantung dengan jenisnya. Saat pemindahan sebaiknya bibit kakao tidak dalam proses membentuk daun muda.
Pemeliharaan tanaman
- Pemangkasan buah
Tujuannya dari pemangkasan buah adalah untuk memacu pertumbuhan dan perkembangan cabang -cabang sekunder yang akan memunculkan buah yang lebih banyak.
- Pemangkasan tunas air
Fungsinya untuk membentuk struktur yang kuat dan menghindari pertumbuhan cabang berlebihan serta meningkatkan nutrisi.
- Pemangkasan sanitasi dan struktural
Tujuannya dari pemangkasan adalah untuk mencegah dan mengurangi resiko serangan hama sehingga tanaman bisa tumbuh optimal.
- Penyiangan dan pemupukan
Penyiangan bisa dikerjakan satu bulan sekali dan pemupukan mulai dari umur 2 bulan dan diberi jeda 4 bulan, begitu seterusnya hingga umur 42 bulan. Pupuk yang dapat diberikan adalah Urea, TSP, KCI, dan Kieserite.
- Pengendalian hama dan penyakit
Pengendalian yang umum dikerjakan dalam mengatasi serangan hama dan penyakit adalah sanitasi, pemangkasan, pemeliharaan, dan penyemprotan. Hama yang berpotensi menyerang merupakan penggerek buah, kepik penghisap buah, penggerek batang, tikus dan sebagainya. Ada juga penyakit yang umumnya menyerang yaitu penyakit vascular stek, busuk buah, jamur akar, antraknose, dan lain - lain sebagainya.
Pasca panen kakao
Untuk pemanenan tanaman kakao dapat digunakan pisau tajam. Langka pertama potong tangkai buah dengan menyisakan 1/3 bagian tangkai buah. Kemudian pemetikan hingga pangkal buah akan merusak bantalan bunga. Buah yang dapat dipetik berumur 5,5 – 6 bulan dari yang telah berbunga dan berwarna kuning atau merah.
* Info selengkapnya mengenai harga Polybag silakan klik DISINI
Jika anda membutuhkan dan ingin memesan Polybag untuk membudidayakan tanaman dan sayuran atau digunakan untuk yang lainnya dengan harga murah silakan Anda menghubungi kami melalui SMS/CALL pada hari dan jam kerja (Minggu dan hari besar TUTUP).
Customer service :
Telp : 031-8830487
Mobile : 0877 0282 1277 / 0812 3258 4950 / 0852 3392 5564
Email : limcorporation2009@gmail.com
WA : Admin 1 / Admin 2 / Admin 3
Catatan :
– Harga netto ( tidak termasuk PPN )
– Harga franco Surabaya, belum Termasuk ongkos kirim ke kota tujuan
– Harga tidak mengikat, bisa berubah Setiap waktu
Demikianlah Artikel Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag
Sekianlah artikel Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag dengan alamat link https://agrobisku99.blogspot.com/2019/01/cara-mudah-membudidayakan-kakao-dengan.html
0 Response to "Cara Mudah Membudidayakan Kakao Dengan Plastik Polybag"
Posting Komentar